PT Hanwa Steel Service Indonesia adalah perusahaan Penanaman Modal Asing (PMA) Jepang yang bergerak di bidang jasa atau layanan pemotongan Baja (Coil Center).
PT Hanwa Steel Service Indonesia tergabung dalam Group Hanwa asal Jepang yang mendirikan pabrik pada tahun 2008 di Kawasan Industri MM2100 Cikarang Bekasi.
Saat ini PT Hanwa sedang membuka lowongan pekerjaan terbaru untuk rekan pencaker.id lulusan SMA/SMK yang tertarik mengembangkan karir di perusahaan tersebut sebagai Operator. Berikut ini informasi terkait posisi jabatan yang tersedia serta info cara melamar kerja ke perusahaan tersebut:
Operator
Kualifikasi :
- Pria
- Pendidikan SMA/SMK Sederajat
- Usia maksimal 24 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Tidak bertato dan berkacamata
- Siap bekerja sistem shift
Persyaratan dokumen dalam bentuk PDF :
- Surat lamaran kerja
- Daftar riwayat hidup (CV) lengkap dengan foto diri
- Scan E-KTP
- Scan NPWP
- Scan Ijazah terakhir
- Scan SKHUN
- Scan Transkrip Nilai
- Scan SKCK yang masih berlaku
- Scan Surat Keterangan Sehat
- Scan Kartu Keluarga
- Scan Paklaring bila ada
Alamat PT Hanwa Steel Service Indonesia
Kawasan Industri MM2100 Blok QQ-5
Jl. Irian, Desa Jatiwangi, Kec. Cikarang Barat
Bekasi, Jawa Barat 17520
Pendaftaran
Bagi rekan pencaker.id yang sudah memenuhi persyaratan dapat mengirimkan surat lamaran kerja beserta dokumen pendukung lainnya lewat email ke alamat berikut:
Alamat email PT Hanwa
[email protected]
[email protected]
[email protected]
Subjek : Operator
NB
- Hanya kandidat pelamar yang sesuai yang akan di proses lebih lanjut
- Proses rekrutmen tidak di pungut biaya apapun