PT Kalbe Farma Tbk merupakan perusahaan farmasi terkemuka di Indonesia yang didirikan pertama kali pada tahun 1966. Saat ini Kalbe Farma menjadi perusahaan farmasi yang mampu bersaing di pasar global dan telah banyak mengekspor produknya ke beberapa negara Asean dan Afrikas Selatan.
PT Kalbe Farma Tbk kini telah memiliki lebih dari 17.000 karyawan dan memiliki beberapa pabrik produksi yang berdiri di beberapa kota di Indonesia, salah satunya di Kawasan Industri Delta Silicon Cikarang – Bekasi.
Baca juga : Daftar Alamat Random Email Perusahaan Terbaru
Saat ini PT Kalbe Farma Cikarang sedang membuka lowongan pekerjaan terbaru untuk rekan pencaker.id lulusan SMK/D3/S1 sederajat yang ingin bekerja di perusahaan farmasi tersebut pada beberapa posisi jabatan.
Berikut info mengenai posisi jabatan yang tersedia, kualifikasi dan persyaratan dokumen yang di lampirkan serta info cara melamar kerja ke PT Kalbe Farma.
Lowongan Kerja PT Kalbe Farma Tbk Cikarang
IT Manufacturing Developer
Requirements:
- Bachelor Degree in Iformation Technology, Information System adn Computer
- Fresh graduate are welcome to apply
- Interested in manufacturing company
- Willing to be placed in Cikarang
QA Supervisor
Requirements:
- Bachelor Degree of Pharmacy (Apothecary)
- GPAmin. 3.00 out of 4.00
- Fresh graduate are welcome to apply
- Interested in manufacturing company
- Willing to work in shifts
- Willing to be placed in Cikarang
Analyst QC/R&D
Requirements :
- Pendidikan SMK/D3 Analis Kimia
- Teliti, pekerja keras dan bertanggung jawab
- Memahami Instrument seperti Spektro, HPLC, GC, dll
- Tertarik bekerja di industri farmasi
- Bersedia untuk bekerja dengan sistem shift
- Bersedia ditempatkan di Cikarang, Jawa Barat
Administration
Kualifikasi:
- Pendidikan SMA/SMK sederajat
- Teliti, detail dan mampu bekerja dibawah tekanan
- Menguasai Ms Office
- Memiliki sistem kerja yang terstruktur
- Bersedia untuk bekerja dengan sistem shift
- Bersedia ditempatkan di Cikarang/ Pulogadung
Baca juga : Lowongan Kerja PT Hexpharm Jaya Laboratories (A Kalbe Company)
Alamat PT Kalbe Farma Cikarang
Kawasan Industri Delta Sillicon
Jl. MH Thamrin Blok A3 No.1
Lippo Cikarang, Sukaresmi, Cikarang Selatan
Bekasi, Jawa Barat 17037
Email PT Kalbe Farma
recruitment.corp@kalbe.co.id
recruitment@kalbe.co.id
Pendaftaran
Bagi rekan pencaker.id yang sudah memenuhi persyaratan dan tertarik bekerja di PT Kalbe Farma Cikarang, silahkan apply lamaran melalui formulir online di link berikut:
Catatan:
– Proses rekrutmen tidak di pungut biaya apapun
– Hanya kandidat pelamar yang sesuai persyaratan yang akan di proses lebih lanjut
– Follow Sosial Media kami di Instagram: @pencakerid dan Facebook: @pencakerid